Jumat, 22 Februari 2019

on 1 comment

Obat Hama Wereng Paling Ampuh | Rekomendasi

AWAS KELIRU !! inilah Obat Hama Wereng Paling Ampuh yang menjadi solusi untuk anda dalam menangkal serangan wereng.  

Serangan wereng menjadi musuh besar para petani karena dampak dari serangan hama yang satu ini tidaklah main main bahkan bisa mengakibatkan petani menjadi gagal panen. 

Saat penanam atau petani mengalami gagal panen tentunya akan mengakibatkan kerugian besar dan bahkan membuat mental para penanam atau petani menjadi putus asa. 

Salah satu jenis hama yang harus di waspadai oleh para petani adalah hama wereng , hama yang satu ini umum nya menyerang jenis tanaman padi. 

Penyebab perkembangan populasi hama wereng ;
  •     Tersedianya padi sepanjang tahun
  •     Jarak tanam yang rapat untuk varietas padi yang memiliki anakan banyak sehingga tercipta iklim mikro yang sesuai perkembangan populasi nya
  •     Pemakaian varietas yang memiliki hasil yang tinggi akan tetapi rentah terhadap hama wereng
  •      Pemberian pupuk N yang berlebihan
  •     Keadaan suhu lingkungan 18-30 derajat celcius
  •      Kelembaban relatif antara 70-85 %
·    Penggunaan insektisida dengan tidak bijaksana menyebabkan terbunuh nya musuh alami sehingga menimbulkan masalah resistensi dan resurjensi pada populasi hama wereng.

Dampak hama wereng jika menyerang padi maka akan mengakibatkan tanaman tersebut mengering dan pada satu lokasi secara melingkar atau di sebut dengan hopper burn.

Ada berbagai jenis hama wereng seperti wereng hijau, wereng coklat , wereng punggung putih. 

Hama wereng coklat adalah salah satu jenis hama padi yang harus di waspadai karena hama yang satu ini paling sulit di kendalikan dan di basmi. Hal ini terjadi karena wereng coklat mempunyai daya perkembangbiakan yang cepat dan juga cepat menyesuaikan diri terhadap perubahan lingkungan. 

Tidak jarang hama wereng batang coklat ini tahan terhadap berbagai insektisida dan pestisida. Dalam keadaan normal alam selalu dapat menjaga keseimbangan , dengan adanya predator, alami seperti laba laba,kumbang, belalang, kepik dan juga capung. 

Mau secara alami membasmi hama wereng ?? Ternyata ada beberapa bahan alami yang di klaim memiliki kemampuan untuk membasmi ham wereng . Bahan bahan alami tersebut seperti :

Memanfaatkan bawang putih
Bahan yang sering di jadikan bumbu dapur ini ternyata memiliki kemampuan yang luar biasa untuk membasmi hama wereng dan juga di jadikan pestisida alami berspektrum karena memiliki multifungsi sebagai insektisida , fungisida dan bakterisida sekaligus. 

Jika menggunakan pestisida kimia menimbulkan resistesi terhadap hama sasaran jika di gunakan secara terus menerus maka untuk bawang putih hal itu tidak adakan terjadi . 

Cara kerja bawang putih sebagai pestisida yang pertama adalah melalui bau nya yang sangat menyengat sehingga membuat banyak hama menjauh dan jika hama tersebut terkena cairan bawang putih dan tidak sengaja menelannya maka yang akan terjadi adalah keracunan tingkat rendah di mana wereng kehilangan nafsu makan dan gagal ganti kulit. 

Tentu saja hal ini akan mengakibatkan hama wereng menjadi sakit dan serangan nya menurun dan diikuti menurun nya daya tahan tubuh nya.

Memang memerlukan waktu yang lama supaya hama wereng dapat mati karena kinerja insektisida bawang putih tak seinstan insektisida kimia. Dan juga untuk pengaplikasian nya harus di ulang ulang karena sipat nya yang mudah menghilang karena panas matahari maupun karena guyuran air hujan. 

Memanfaatkan daun sirsak
Tahukah anda bahwa daun sirsak ternyata dapat diolah menjadi pestisida organik yang ampuh untuk membasmi hama wereng. 

Pestisida organik ini cenderung lebih aman untuk lingkungan dan tidak akan meninggalkan residu kimia yang berbahaya untuk lingkungan. 

Di bawah ini cara membuat ramuan hama wereng dari daun sirsak
  • Siapkan daun sirsak 2 ons ( semakin banyak semakin bagus )
  • Air bersih 200-300 ml tergantung dari banyak daun sirsak
  • Blender
  • Saringan
Proses pembuatan :
  • Campurkan air dengan daun sirsak lalu blender hingga halus
  • Daun sirsak yang sudah di blender lalu saring menggunakan saringan dan ambil air nya saja
  •  Air inilah yang di gunakan sebagai pestisida wereng
  • Untuk penggunaan nya tiap 100 ml di campur dengan 1 L air bersih lalu disemprotkan pada tanaman saat menjelang sore.  Sebaik nya tanaman padi ini di sibak terlebih dahulu supaya cairan pestisida organik ini mencapai sela bawah padi.
  • Jika serangan hama wereng cukup kuat maka penyemprotan sebaik nya di lakukan 3 hari berturut turut agar hama wereng tuntas dibasmi.

MAU CARA YANG LEBIH PRAKTIS LAGI UNTUK MEMBASMI HAMA WERENG ??

TAHUKAH ANDA KINI TELAH HADIR PHEFOC HCS OBAT HAMA PALING AMPUH

https://caramengatasihamawerengyangaman.blogspot.com/2018/10/phefoc-pestisida-herbisida-fungisida.html

PHEFOC HCS SEBAGAI OBAT HAMA PALING AMPUH

KLIK GAMBAR UNTUK INFORMASI LEBIH LENGKAP 

 

PEMESANAN MELALUI VIA SMS

PHEFOC (Pestisida Herbisida Fungisida Organik Cair)

Ketik : Kode Produk ( INPHE ) # Jumlah Pesanan # Nama Lengkap # Alamat Lengkap # No.Hp/tlp

kirim ke 0822 1453 8282 ( SMS )

https://caramengatasihamawerengyangaman.blogspot.com/2018/10/phefoc-pestisida-herbisida-fungisida.html

 

Kunjungi Juga